NEWS

Pertemuan Penuh Semangat dengan Anak-anak Muda Wacaku

Platform digital di Indonesia makin banyak bermunculan, salah satunya adalah Wacaku yang digawangi anak-anak muda dan berfokus pada literasi baca dan tulis. Pada 23/04/2024, tim dari Wacaku bersilaturahmi dengan Ketua Umum Ikapi, Arys Hilman Nugraha. Mereka adalah M. Abdurrahman Wahyu, Fikri, dan...

Silaturahmi Kota Buku Malaysia & Ajakan Mengikuti Asian Rights Fair

Indonesia dan Malaysia telah lama menjalin kerja sama terkait penerbitan buku. Sebagai negeri serumpun, Indonesia dan Malaysia memiliki kedekatan kultur dan historis. Jalinan tersebut terus diperkuat dengan berbagai kerja sama. Pada 23/04/2024, Perbadanan Kota Buku (Book City Corporation) Malaysia...

Hari Buku & Hak Cipta Sedunia: Ketika Buku Dibajak dan Dijual Seharga Cilok

Sejak tahun 1995, UNESCO telah menatapkan tanggal 23 April sebagai World Book & Copyright Day (Hari Buku & Hak Cipta Sedunia). Bukan tanpa alasan UNESCO menggandengkan "buku" dengan "hak cipta". Hal itu sebagai penghargaan (tribute) bagi buku dan para penulisnya. Bagaimana pendapat Ketua...
Masa Depan Toko Buku, Penerbit, dan Penulis

Masa Depan Toko Buku, Penerbit, dan Penulis

Di berbagai media sosial dan portal berita, viral kabar tutupnya salah satu toko buku terbesar di Indonesia yang namanya sudah berkibar selama berpuluh tahun. Lalu muncul pertanyaan. Apakah ini pertanda berakhirnya era toko buku? Apakah ini juga pertanda tamatnya era buku? Jika demikian, bagaimana nasib penerbit dan penulis?

baca lainnya

IKAPI

Ikatan Penerbit Indonesia

The Indonesian Publishers Association

Alamat

Gedung Ikapi,
Jalan Kalipasir, No. 32, Cikini,
Jakarta Pusat, 10340

Skip to content